# Rapat Verifikasi Penilaian KA Pengembangan Bandara Udara Manggelum Kab. Boven digoel
16 Oktober 2018 17:12:38# Ringkasan Verifikasi Dokumen KA Pengembangan Bandara udara Manggelum di distrik Manggelum Kabupaten Boven Digoel Provinsi Papua.
Pada Hari ini tanggal, Selasa 16 Oktober 2018, Pemerintah Provinsi Papua melaui Dinas Pengelola Lingkungan Hidup melaksanakan Rapat Verifikasi Penilaian Dokumen Kerangka Acuan Rencana Verifikasi Dokumen KA Pengembangan Bandara udara Manggelum di distrik Manggelum Kabupaten Boven Digoel Provinsi Papua.
. Rapat ini dipimpin oleh Ir. Frans B. Linthin ketua Tim teknis AMDAL. Dilaksankan di Ruang Rapat LAB Lingkungan Hidup Provinsi Papua
Dasar Undangan verifikasi Dokumen Kerangka acuan nomor : 660/ 666/X/Set-komda/2018, dari Dinas Pengelola Lingkungan Hidup Provinsi Papua Komisi Penilai AMDAL.
Rapat verifikasi ini bertujuan untuk perbaikan dokumen dan verifikasi apakah saran dan masukan yang berikan oleh Tim Teknis AMDAL sudah diperbaiki sesuai atau belum. Hal ini bertujuan sehingga dokumen Kerangka acuan berisi arahan –arahan yang imilah sesuai Acuan dari AMDAL.
Rapat ini juga dihadiri oleh Tim Teknis, antara laian : bidang Tata Ruang, Biologi fisik kimia, sosial.Demikian.